Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018

INDIVIDU, KELUARGA DAN MASYARAKAT

INDIVIDU, KELUARGA DAN MASYARAKAT 1.         PERTUMBUHAN INDIVIDU 1.1        Pengertian Individu Individu berasal dari kata latin, “ individuum ” artinya “yang tidak terbagi”. Individu merupakan unit terkecil pembentuk masyarakat. Dalam ilmu sosial, individu berarti juga bagian terkecil dari kelompok masyarakat yang tidak dapat dipisah lagi menjadi bagian yang lebih kecil. Sebagai contoh, suatu keluarga terdiri dari ayah, ibu, dan anak. Ayah merupakan individu dalam kelompok sosial tersebut, yang sudah tidak dapat dibagi lagi ke dalam satuan yang lebih kecil.[1] Pada dasarnya, setiap individu memiliki ciri-ciri yang berbeda. Individu yang saling bergabung akan membentuk kelompok atau masyarakat. Individu tersebut akan memiliki karakteristik yang sama dengan kelompok di mana dirinya bergabung. [1] Individu bukan berarti manusia sebagai suatu kesatuan melainkan manusia sebagai makhluk hidup yang dihitung dalam “per...

PENDUDUK MASYARAKAT DAN KEBUDAYAAN

Gambar
PENDUDUK MASYARAKAT DAN KEBUDAYAAN 1.                   PERTUMBUHAN PENDUDUK Pertumbuhan penduduk adalah perubahan populasi sewaktu-waktu, dan dapat dihitung sebagai perubahan dalam jumlah individu dalam sebuah populasi menggunakan "per waktu unit" untuk pengukuran. Sebutan pertambahan penduduk merujuk pada semua spesies, tetapi selalu mengarah pada manusia, dan sering digunakan secara informal untuk sebutan demografi nilai pertambahan penduduk, dan digunakan untuk merujuk pada pertumbuhan penduduk dunia. [1] Pertumbuhan penduduk merupakan salah satu faktor dalam masalah sosial ekonomi umumnya dan masalah penduduk khususnya. Di samping berpengaruh terhadap jumlah dan komposisi penduduk juga akan berpengaruh terhadap kondisi sosial ekonomi suatu daerah atau negara bahkan dunia. Dengan bertambahnya penduduk, berarti persediaan bahan makanan, perumahan, dan kesempatan kerja harus bertambah. Apabil...